Bunga Mawar Ternyata Miliki 6 Manfaat Ini Bagi Kesehatan, Tak Cuma Lambang Romantisme dan Bahan Skincare

- 28 Februari 2021, 21:41 WIB
Bunga mawar
Bunga mawar /Pixabay /Congerdesign

PORTAL PROBOLINGGO - Mawar merupakan tanaman genus Rosa yang memiliki 100 spesies lebih dan kebanyakan tumbuh di belahan bumi utara yang berudara sejuk.

Bunga mawar umumnya merupakan tanaman semak yang berduri atau ada pula yang menjadi tanaman merambat yang tingginya bisa mencapai 2 sampai 5 meter.

Bunga mawar selama ini kerap dianggap sebagai lambang romantisme dan asmara. Namun, belakangan ini bunga mawar juga banyak digunakan sebagai bahan untuk sabun serta produk-produk perawatan wajah karena dapat mempercantik kulit wajah.

Baca Juga: Kenali Perbedaan Ekstrak Vanila dan Vanilla Essence, Mulai dari Rasa hingga Proses Pembuatannya

Bunga mawar juga tak jarang dijadikan sebagai penambah aroma pada produk makanan dan minuman.

Sehubungan dengan penggunaan tersebut, bunga mawar juga kerap dijadikan sebagai salah satu obat herbal dengan berbagai manfaat.

Dikutip PORTAL PROBOLINGGO dari JURNAL PALOPO dalam artikel "Selain untuk Kecantikan Wajah, Ini 6 Deretan Manfaat Kesehatan Tanaman Bunga Mawar, Obat Jerawat Diantaranya", berikut manfaat ekstrak mawar untuk kesehatan.

Baca Juga: Lirik dan Chord Gitar Lagu Seraut Wajah - Ebiet G Ade Kunci D

1. Menyehatkan Saluran Pernapasan

Halaman:

Editor: Dharmawan Ashada

Sumber: Jurnal Palopo


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

x