Suka Jagung Rebus? Jangan Buang Air Rebusannya, Ada 5 Manfaat Ini Ketika Diminum, Nomor 5 Jarang Diketahui

- 7 Maret 2021, 09:48 WIB
Ilustrasi jagung rebus
Ilustrasi jagung rebus /unsplash /@christophem71

Jagung sendiri telah lama digunakan sebagai bahan pemanis pengganti bagi olahan makanan sebab aman untuk dikonsumsi penderita diabetes.

Baca Juga: Cara Mengganti Kartu ATM BCA Lama dengan Kartu ATM Chip yang Lebih Aman dan Praktis

Baca Juga: Ferdinand Hutahaean Usul Jokowi Diam dan Tak Bertindak Apapun Terkait KLB Partai Demokrat

2. Mengatasi kolesterol jahat

Air rebusan jagung juga bisa menurunkan kadar kolesterol yang menyumbat pembuluh darah dan membahayakan kesehatan jantung.

Kandungan flavonoid dan senyawa fenol dalam jagung dapat mencegah terjadinya penyempitan pembuluh darah sehingga sistem peredaran darah menjadi lebih lancar sehingga kesehatan jantung pun bisa lebih terjaga.

3. Mengatasi tekanan darah tinggi

Kandungan flavonoid pada air rebusan jagung muda juga dipercaya dapat mencegah serangan darah tinggi.

Kandungan tersebut ada dalam rambut jagung, jadi usahakan merebus jagung muda dengan menyertakan bagian rambutnya.

Baca Juga: 20 Langkah Mudah Menghafal Alquran, Insya Allah Berkah

Halaman:

Editor: Dharmawan Ashada

Sumber: Lingkar Madiun


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah