Mengenal Keladi Tattoo, Tanaman Hias dengan Corak Unik Yang Tidak Termasuk Keluarga Caladium Atau Alocasia

- 13 Maret 2021, 11:08 WIB
Keladi Tattoo atau Cercestis mirabilis
Keladi Tattoo atau Cercestis mirabilis /Youtube/John Frederick/

PORTAL PROBOLINGGO - Merawat tanaman hias hingga kini masih menjadi hobi bagi sebagian masyarakat dan tentu para

Membicarakan keragaman tanaman hias tak ada habisnya. Bahkan, untuk satu jenis atau kelompok tanaman tertentu saja bisa muncul varietas-varietas baru yang menarik untuk diperbincangkan.

Salah satu tanaman hias yang cukup menarik yang mungkin belum diketahui oleh beberapa pecinta tanaman hias atau kolektor adalah Keladi Tattoo.

Tanaman ini dinamai demikian karena memiliki corak yang mirip tattoo pada tubuh atau corak pada kulit telur burung puyuh.

Baca Juga: Rendah Kalori, 6 Makanan Ini Wajib Ada pada Menu Makan Orang Usia 50 Tahun ke Atas, Nomor 2 Paling Terjangkau

Baca Juga: Surah Al Lahab Ayat 1-5 Arab, Latin dan Terjemahan dalam Bahasa Indonesia

Cotak "tattoo" pada tanaman ini pun ebgitu mendominasi, sehingga warna hijau pada daun terlihat lebih sedikit.

Tak hanya dominan, corak berwarna putih pada daun tanaman ini juga sedikit timbul, yang menambah keunikannya.

Dikutip PORTAL PROBOLINGGO dari ZONA PRIANGAN dalam artikel "Harga Keladi Tatto Masih Mahal namun Sebanding dengan Kecantikan Daunnya", fakta unik lainnya dari tanaman ini adalah bahwa sesungguhnya tanaman ini tidak termasuk keluarga Caladium ataupun Alocasia. Namun karena bentuka daunnya yang menyeerupai golongan keladi, maka pedagang dan beberapa penghobi pun menyebutnya demikian.

Selain Keladi Tattoo, ada juga pecinta tanaman hias yang menyebut tanamn ini dengan nama Keladi Kraton.

Halaman:

Editor: Dharmawan Ashada

Sumber: Zona Priangan


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini