Resep Menu Sahur Muffin Telur Ekstra Keju, Hidangan Lezat Selama Bulan Ramadhan 1442 H

- 16 April 2021, 20:30 WIB
Egg muffin, makanan diet untuk sarapan. (Pixabay)
Egg muffin, makanan diet untuk sarapan. (Pixabay) /Pixabay

Bahan lain:

⦁ Loyang Kue Muffin

Baca Juga: Lirik dan Chord Sahabat Jadi Cinta Zigaz, Tak Bisa Hatiku Menafikan Cinta Karena Cinta Tersirat Bukan Tersurat

Baca Juga: Tim Densus 88 Kembali Memburu Dua Warga Jakarta Selatan yang Masuk DPO Polri Terduga Teroris

Cara Membuat Muffin Keju Telur:

⦁ Panaskan oven hingga 200 celcius. Oleskan loyang kue dengan minyak atau mentega. Sisihkan.
⦁ Dalam mangkuk besar, masukkan telur, garam, dan merica. Aduk rata.
⦁ Masukkan bubuk bawang putih, bayam, dan keju. Aduk hingga rata.
⦁ Masukkan adonan ke setiap slot loyang kue muffin. Pastikan tuang hingga ⅔ penuh saja.
⦁ Taburi dengan parutan keju jika diinginkan. Masukkan ke dalam oven, 12-15 menit atau hingga matang.

Nah itulah resep menu sahur kali ini, menu ini bisa menjadi solusi untuk dijadikan andalan selama bulan ramadhan. Selamat mencoba dan menikmati.***

Halaman:

Editor: Jati Kuncoro


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

x