Wajib Dicoba! Berikut 5 Tips Mengatasi Bibir Kering dan Pecah-pecah Selama Berpuasa, Nomor 1 Paling Mudah

- 18 April 2021, 10:02 WIB
Kulit bibir yang kering dan pecah-pecah
Kulit bibir yang kering dan pecah-pecah /PIXABAY

Selain itu, bisa juga mengganti cairan tubuh dengan mengonsumsi buah-buahan yang mengandung banyak air, seperti buah pir, jeruk, semangka, dan lain sebagainya.

Baca Juga: Kendaraan Sudah Dijual Tapi Tetap Kena Tilang ETLE ? Berikut Cara Konfirmasinya

Baca Juga: Berhasil Taklukkan Rafael Nadal, Andrey Rublev Melaju Ke Semifinal Monte Carlo Masters

2. Hindari Makanan Asin dan Pedas

Berbuka dengan makanan pedas dan asin selama puasa mungkin memang nikmat. Namun bagi yang mempunyai bibir yang mudah kering, jenis makanan ini harus dihindari.

Selain bibir dan mulut, tenggorokan pun jadi ikut mudah kering, sehingga akan lebih cepat terasa haus.

3. Mengonsumsi Sayur dan Buah

Tidak hanya air putih, mencegah bibir kering dan pecah-pecah bisa dilakukan dengan memperbanyak makan sayur dan buah segar.

Ketika sahur dan berbuka, hindari konsumsi makanan berlemak tinggi. Sebagai gantinya, konsumsi sayur dan buah yang kaya mineral dan vitamin.

Baca Juga: Arti Ucapan Jazakallah, Jazakillah, Lengkap Dengan Cara Menjawab dan Penjelasannya

Halaman:

Editor: Dharmawan Ashada

Sumber: Zona Pekanbaru


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah