Jarang Disadari, 6 Makanan Khas Korea Ini Mirip dengan Makanan Indonesia, Salah Satunya Kimbap

- 25 April 2021, 22:11 WIB
Ilustrasi kimbap
Ilustrasi kimbap /pixabay/serenity_g/

Jika Korea Selatan memiliki Kimchi sebagai makanan perpaduan asam dan pedas, maka Indonesia memiliki makanan serupa, yaitu asinan.

Perpaduan sayur segar dengan kuah asinan, menjadikan rasa makanan tersebut menjadi asam pedas.

Baca Juga: Menjadi Nama Sebuah Rumah Sakit di Surabaya , Berikut Sejarah Singkat Dokter Soetomo

4. Jjangmyun dan Mie Yamin

Jjangmyun ini merupakan sajian dari mie dengan saus kacang hitam dicampur dengan potongan daging ayam.

Racikan tersebut membuat Jjangmyun tidak jauh berbeda dengan mie yamin. Hal yang membedakan adalah mie pada Jjangmyun memiliki rasa hambar, sementara mie yamin memiliki rasa gurih karena campuran kecap asin serta minyak bawang.

5. Toppoki dan Cilok

Toppoki menjadi camilan khas Korea Selatan, camilan tersebut berbahan dasar tepung beras memanjang berwarna putih.

Rasa toppoki ini kenyal dan juga pedas karena dicampur dengan saus gochujang.

Baca Juga: Bantu Aldebaran dan Andin di Ikatan Cinta, Angga Akan Lakukan Ini untuk Jebak Elsa dan Ricky

Halaman:

Editor: Dharmawan Ashada

Sumber: Galajabar


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

x