Insomnia, Masalah Gangguan Tidur yang Berisiko Memunculkan Penyakit Gagal Jantung bagi Pengidapnya

- 19 Oktober 2020, 20:20 WIB
Ilustrasi Insomnia.
Ilustrasi Insomnia. /Pexels/

PORTAL PROBOLINGGO - Mungkin sebagian masyarakat sudah tak asing mendengar istiah insomnia. Insomnia nerupakan suatu kondisi ketika seseorang dilanda kesulitan untuk tidur.

Penyebab insomnia pun beragam; stress, suasana yang tak nyaman seperti suhu suatu daerah, maupun suasana bising. Hal-hal seperti demikian dapat menyebabkan seseorang alami gangguan tidur.

Dikutip PORTAL PROBOLINGGO dari Healthline, tidak hanya menganggu kualitas tidur, insomnia miliki dampak buruk bagi yang mengalaminya, salah satunya penyakit gagal jantung.

Baca Juga: Inilah Solusi Mengatasi Gejolak Bisnis Kafe di Tengah Pandemi, Mulai dari Sosial Media

Dalam jurnal yang diterbitkan Circulation American Heart Association, imsomnia dapat membuat seseorang terserang beresiko terkena beberapa penyakit.

Di antaranya penyakit gagal jantung, arteri koroner, dan stroke.

"Insomnia dapat menyebabkan peningkatan berat badan, tekanan darah tinggi, dan diabetes tipe 2," kata Dr. Susanna Larsson.

Baca Juga: Kemenkop UKM Jelaskan Keringanan UMKM dari 3 Jenis Insentif, Mulai dari Perizinan hingga Pajak

"Yang semuanya merupakan faktor risiko penyakit kardiovaskular (jantung)," tambahnya.

Halaman:

Editor: Elita Sitorini

Sumber: Healthline


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

x