Resep Mudah Bakwan Enoki, Bakwan dengan Olahan Serat Jamur Enoki yang Baik untuk Tubuh

- 27 Oktober 2020, 20:20 WIB
ILUSTRASI jamur Enoki.*
ILUSTRASI jamur Enoki.* /FDA

Dikutip PORTAL PROBOLINGGO dari laman resmi Royco, berikut ini merupakan resep bakwan menggunakan olahan jamur enoki.

Dijamin lezat serta dapat menyehatkan tubuh. Adapun bahan-bahan yang perlu disediakan yaitu di antaranya:

Baca Juga: 10 Nama untuk Anak yang Berawalan H, Beserta Artinya

1. 22 g tepung terigu
2. 1/2 sdm tepung beras

3. 1 sdm Royco kaldu ayam
4. 1/2 sdt baking powder

5. 1/2 sdt merica putih bubuk
6. 300 ml air

Baca Juga: Turun! Harga Jual dan Buyback Logam Mulia Emas UBS Hari Ini Selasa 27 Oktober 2020 di Galeri 24

7. 120 g jamur enoki
8. 100 g wortel, potong seukuran korek api tipis

9. 50 g daun bayam
10. 1 batang daun bawang, iris tipis
11. Minyak, untuk menggoreng

Setelah semua bahan-bahan siap, di bawah ini merupakan langkah-langkah memasak bakwan enoki:

Halaman:

Editor: Elita Sitorini


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini