Selain Indonesia, 4 Negara Ini Juga Lakukan Aksi Unjuk Rasa di Tengah Pandemi Covid-19

- 8 Oktober 2020, 19:20 WIB
Ilustrasi aksi protes di Eropa.
Ilustrasi aksi protes di Eropa. / Unsplash/Florian Glawogger

Unjuk rasa di tengah pandemi juga dialami oleh beberapa negara di belahan dunia lainnya.

Negara-negara ini tidak hanya atasi Covid-19 yang tak juga melandai, tetapi juga harus menahan gelombang unjuk rasa rakyatnya.

Berikut ini 4 negara yang mengalami hal serupa seperti di Indonesia hari ini, dikutip PORTAL PROBOLINGGO dari Washington Post, simak lebih lengkapnya,:

Baca Juga: 4 Penyebab Speech Delay Pada Anak, Salah Satunya Karena Gangguan Pendengaran

1. Israel

Aksi unjuk rasa di Israel sudah berjalan selama berbulan-bulan lamanya.

Para pengunjuk rasa berkumpul setiap minggu di depan kediaman Perdana Menteri Benjamin Netanyahu.

Aksi tersebut ditujukan sebagai protes atas kinerja dirinya selama menjadi Perdana Menteri.

Baca Juga: Masih Sering Terjadi Kecelakaan di Perlintasan Kereta Api, Pihak KAI Ungkap Penyebabnya

Dia dituntut untuk mundur dari jabatannya, karena diduga telah melakukan korupsi dan penanganan pemerintahannya dalam atasi Covid-19.

Halaman:

Editor: Antis Sholihatul Mardhiyah

Sumber: Washington Post


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini