Doa Khatam Quran Lengkap, Arab, Latin, dan Terjemahan, Beserta Maknanya

- 10 April 2021, 14:32 WIB
Ilustrasi Al Quran. Simak surat Al Humazah, surat pendek di Al Quran yang bisa dibaca di bulan Ramadhan 2021, berikut isi surat Al Humazah, latin, dan artinya.
Ilustrasi Al Quran. Simak surat Al Humazah, surat pendek di Al Quran yang bisa dibaca di bulan Ramadhan 2021, berikut isi surat Al Humazah, latin, dan artinya. /Pexels/Abdulmeilk Aldawsari

Al-Quran dapat menjadi petunjuk bagi kita sebagai umat islam yang taat, dan juga Al-Quran menjadi rahmat agar senantiasa kita mendapatkan kesenangan terus menerus.

3. Meminta Diingatkan Dari Isi Al-Quran yang Terlupa

Hal ini terdapat dalam bacaan :

اَللَّهُمَّ ذَكِّرْنِيْ مِنْهُ مَا نَسِيْتُ

Artinya :

“Ya Allah ingantkanlah aku seandainya aku lupa akan ayat-ayat Al-Quran.”

Makna dari bacaan ini adalah, setelah membaca Al-Quran kita memohon agar kita selalau diingatkan dengan isi atau kandungan dalam Al-Quran.

Semoga Allah senantiasa memberikan petunjuk kepada kita agar dapat hafal, dan mengingat isi dari Al-Quran yang telah kita baca.

Baca Juga: Daftar Kendaraan yang Diizinkan Saat Larangan Mudik 2021, Ada Dua Jenis Kriteria Kendaraan yang Dilarang

4. Meminta Untuk Diajari Tentang Isinya yang Tidak Kita Ketahui

Halaman:

Editor: Antis Sholihatul Mardhiyah


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x