Dari Sirup hingga Mie Instan, Inilah 14 Iklan Ikonik yang Selalu Muncul di Bulan Ramadhan

- 13 April 2021, 12:20 WIB
Mie instan bisa menjadi menu alternatif di bulan Ramadan
Mie instan bisa menjadi menu alternatif di bulan Ramadan /Lindsey White/pixabay

Meski bau mulut identik dengan ciri khas orang yang berpuasa, namun menjaga kebersihan mulut agar tetap segar menjadi kewajiban yang utama.

Iklan pasta gigi biasanya hadir dengan ciri khas orang yang berpuasa dan biasanya disertai dengan promosi atau gerakan untuk mendonasikan penjualan produknya untuk menyediakan menu sahur dan berbuka bagi kaum dhuafa.

 

Baca Juga: Rekomendasi 7 Warung Makan Enak di Probolinggo Yang Cocok untuk Berbuka Puasa, Ada yang Buka 24 Jam

5. Obat maag

Bagi penderita sakit maag tentu menjalani ibadah puasa merupakan tantangan tersendiri.

Jam makan yang berubah bisa membuat asam lambung naik oleh karenanya sakit maag pun tak bisa di hindari.

Itulah kenapa saat bulan puasa, banyak seklai brand obat sakit maag yang mulai gencar mengklankan produknya dengan berbagai keunggulan yang dimiliki.

Obat maag sendiri berfungsi sebagai penawar rasa sakit yang dirasakan oleh penderita asam lambung ketika berpuasa.

Biasanya ada dua jenis obat maag yang diiklankan, yakni yang kumur dan tablet.

Munculnya iklan obat sakit maag ini juga menjadi daya tarik tersendiri.

Halaman:

Editor: David Tomi Anggara


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x