15 Ucapan Hari Raya Galungan dan Kuningan 14 April 2021 yang Menyejukkan Hati dan Damai

- 14 April 2021, 12:11 WIB
Illustrasi galungan.
Illustrasi galungan. /

10. Berbuat baiklah di dunia yang kamu hidupi saat ini, maka kamu akan temukan kehidupan yang berbahagia di kehidupan selanjutnya. Selamat Hari Raya Galungan dan Kuningan 2021.

11. Di hari yang suci dan penuh keberkahan ini, izinkan aku mengucapkan selamat Hari Raya Galungan dan Kuningan sahabat Se-Dharmaku semuanya.

12. Selamat menyambut hari Hari Raya Galungan dan Kuningan. Di hari baik ini, mari kita berdoa agar Ida Sang Hyang Widhi Wasa memberikan kepulihan pada Tanah Air kita yang sedang berduka saat ini.

Baca Juga: Lakukan Gerakan Tak Wajar Saat Sholat Tarawih, Netizen: Yang Penting Freestyle Dulu Boss!

Baca Juga: Bacaan Doa Setelah Sholat Tahajud Lengkap, Arab, Latin, dan Terjemahan

13. Untuk sahabat-sahabat Se-Dharma ku, selamat menyambut Hari Raya Galungan dan Kuningan. Semoga Tuhan Yang Maha Kuasa memberikan kesejahteraan dan keselamatan pada kita semua.

14. Sahabatku, jadilah manusia yang luar biasa dengan kesederhanaan dalam berbicara, namun hebat dalam bertindak. Selamat Hari Raya Galungan dan Kuningan 2021.

Baca Juga: Sakit Gigi Tak Tertahankan? Segera Obati dengan 5 Bahan Alami Ini, Dijamin Ampuh, Nomor 4 Jarang Diketahui

Baca Juga: Resep Sayur Sop, Menu Sahur Praktis Selama Bulan Ramadhan 1442 H

15. Satukan kembali persaudaraan yang sempat terputus, rekatkan lagi persaudaraan yang sudah terjalin. Dari hati yang terdalam, aku meminta maaf jika ucapan dan perbuatanku sempat menyakiti hati. Selamat Hari Raya Galungan dan Kuningan 2021 sahabat Se-Dharmaku semuanya!

Halaman:

Editor: Jati Kuncoro


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini