15 Nama Anak dalam Bahasa Arab Berawalan H yang Populer di Indonesia

9 November 2020, 14:15 WIB
ibu dan anak.* //pixabay/Satya Tiwari

PORTAL PROBOLINGGO - Untuk menyambut kelahiran seorang anak, nama merupakan hal wajib yang harus dipikirkan orang tua untuk identitas anak.

Bagi agama Islam, nama anak merupakan doa dari orang tua. Selain itu, nama yang unik dan menarik juga merupakan hal yang tidak bisa dihindari, sebab nama tersebut secara tidak langsung akan menambah kepercayaan diri seorang anak dalam masyarakat.

Ada banyak referensi untuk memilih nama anak, misalnya dengan nama Arab. Nama Arab sangat familiar bagi masyarakat Indonesia, bisa untuk rujukan yang baik bagi nama anak.

Baca Juga: Sambut Hari Pahlawan, 587 Keluarga Pahlawan Kemerdekaan Akan Mendapatkan Tunjangan Dari Pemerintah

Dikutip PORTAL PROBOLINGGO dari The Bump, berikut nama anak dalam bahasa Arab berawalan H yang populer di Indonesia

1. Hassan

Hassan adalah nama anak laki-laki berasal dari bahasa Arab, dan arti dari Hassan adalah tampan.

2. Hadi

Hadi adalah nama anak laki-laki berasal dari bahasa Arab, dan arti dari Hadi adalah penunjuk jalan yang benar.

Baca Juga: Update Harga Logam Mulia Emas Antam Hari Ini Senin 9 November 2020 di Pegadaian

3. Hussein

Hussein adalah nama anak laki-laki berasal dari bahasa Arab, dan arti dari Hussein adalah baik, kecil tampan.

4. Halima

Halima adalah nama anak perempuan berasal dari bahasa Arab yang berarti lembut atau santun.

5. Hashim

Hashim adalah nama anak laki-laki berasal dari bahasa Arab, dan arti Hasyim adalah penghancur kejahatan.

Baca Juga: Jadwal Belajar dari Rumah di TVRI Hari Ini Senin 9 November 2020, Jangan Lewatkan Cerita Si Pitung

6. Harun

Harun adalah nama anak laki-laki berasal dari bahasa Arab, dan arti dari Harun adalah di tempat tinggi, ditinggikan.

7. Habib

Habib adalah nama anak laki-laki berasal dari bahasa Arab, dan arti dari Habib adalah orang yang dicintai.

8. Hamidah

Hamidah adalah nama anak perempuan berasal dari bahasa Arab yang berarti bersyukur.

Baca Juga: Mantan Kiper Persija Saat Juara Liga 1 2018 Meninggal Dunia

9. Hani

Hani adalah nama anak laki-laki berasal dari bahasa Arab, dan arti dari Hani adalah penuh kegembiraan.

10. Haidar

Haidar adalah nama anak laki-laki berasal dari bahasa Arab, dan arti dari Haidar adalah singa.

11. Hayfa

Hayfa adalah nama anak perempuan berasal dari bahasa Arab yang berarti halus.

Baca Juga: Resep Ayam Goreng Bumbu Ungkep, Menu Enak untuk Keluarga

12. Hakim

Hakim adalah nama anak laki-laki berasal dari bahasa Arab, dan arti kata Hakim adalah bijaksana atau cerdas.

13. Hisham

Hisham adalah nama anak laki-laki berasal dari bahasa Arab, dan arti dari Hasheem adalah penghancur kejahatan.

14. Harun

Harun adalah nama anak laki-laki berasal dari bahasa Arab, dan arti dari Harun adalah di tempat tinggi, ditinggikan.

Baca Juga: Joe Biden Menang Pilpres AS, Geger Petisi Perhitungan Ulang yang Ditandatangani 770 Ribu Orang

15. Haleemah

Haleemah adalah nama gadis itu berasal dari bahasa Arab yang berarti lembut atau santun.***

Editor: Antis Sholihatul Mardhiyah

Tags

Terkini

Terpopuler