Penderita Asam Urat Ketahuilah, Ini 5 Makanan Terburuk yang Wajib Dihindari

- 27 Desember 2020, 16:40 WIB
Ilustrasi jeroan goreng.*
Ilustrasi jeroan goreng.* /Pixabay

Hal ini disebabkan karena ikan sarden adalah jenis makanan yang memiliki kadar purin yang cukup tinggi dan bisa menjadi penyebab kadar asam urat tinggi.

Baca Juga: 5 Jenis Aglonema yang Dipercaya Membawa Keberuntungan, Ada Aglonema Silver Queen

Baca Juga: Ampuh! Mentimun Dapat Mengatasi Asam Urat, Ini Resep Sederhananya

3. Kerang

Kerang adalah salah satu jenis makanan yang masuk ke dalam kategori makanan berpurin tinggi.

Sehingga kerang dianggap sebagai makanan terburuk dan wajib dihindari bagi penderita asam urat.

4. Daging Merah

Daging merah juga mengandung tinggi purin dan termasuk jenis makanan terburuk bagi penderita asam urat.

Penderita asam urat disarankan untuk membatasi dalam mengonsumsi daging merah atau bahkan sebaiknya dihindari untuk menjaga kadar asam urat tetap normal.

Baca Juga: 6 Tips Merawat Bougenville Indoor, Bikin Ruangan Semakin Cantik

Halaman:

Editor: Lia Damayanti

Sumber: Ringtimes Banyuwangi


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini