82 Jenis Keladi Beserta Namanya yang Cantik dan Unik, Pencinta Tanaman Hias Wajib Tahu!

- 29 Desember 2020, 19:57 WIB
82 jenis tanaman hias keladi.
82 jenis tanaman hias keladi. /Tangkapan layar YouTube/OBunga Deksa

PORTAL PROBOLINGGO - Nama keladi pastinya sudah tidak asing bagi pencinta tanaman hias di Indonesia.

Tanaman keladi yang saat ini sedang booming dan digandrungi oleh ibu-ibu atau pencinta tanaman lainnya ini ternyata memiliki banyak jenis.

Mungkin, bagi sebagian pecinta tanaman tak mengetahui jika banyak sekali jenis tanaman keladi.

Saking banyaknya jenis tanaman keladi ini banyak memiliki keunikan dari segi bentuk, nama dan warnanya.

Baca Juga: Atasi Asam Urat dengan JSR (Jurus Sehat Rasulullah) Menurut dr. Zaidul Akbar, Wajib Coba 3 Resep Ini

Baca Juga: 9 Tanaman Hias Ini Tumbuh dengan Baik di Media Air, Ada Aglonema Lipstik hingga Dracaena

Adapun seperti dilansir PortalProbolinggo.com dari Kabar Lumajang berjudul Inilah 82 Jenis Tanaman Keladi yang Beraneka Warna dan Unik, Sudah Punya yang Mana?

Tanaman keladi memang cenderung memiliki daun berbentuk hati, ditambah lagi banyak sekali warna-warna pada jenis tanaman keladi.

Misalnya, tanaman keladi tak hanya selalu berwarna hijau tetapi juga memiliki bercak-bercak seperti putih, merah dan sebagainya.

Juga tanaman keladi dasarnya juga tak hanya berwarna hijau tetapi, ada juga yang merah, hitam, kuning hingga putih.

Baca Juga: Cara Menanam Tanaman Hias di Media Air, Mudah Tanpa Ribet, Ganti Air Satu Minggu Sekali

Baca Juga: Jangan Asal Tanam, Inilah 4 Media Tanam yang Cocok untuk Syngonium atau Keladi Hijau

Selain itu, tanaman keladi juga memiliki nama-nama yang unik mulai dari bahasa inggris hingga Indonesia banget.

Nah, untuk itu berikut ini terdapat 82 jenis tanaman keladi beserta namanya yang beraneka warna dan unik.

1. Tambuna

2. Seven Luck

3. Deep of Heart

Baca Juga: Cara Mudah Agar Tanaman Keladi Tengkorak Berdaun Besar dan Lebat, Hanya Perlu Siapkan Gunting

Baca Juga: Cara Menanam Keladi Hias Red Star, Lengkap dari Perawatan hingga Repotting

4. Lemon Blush

5. New Wave

6. Sweet Heart

7. Leopard

8. Shy Cool

9. Red Clone

10. Ameera

Baca Juga: Kurangi Stroke hingga Penyakit Jantung, Ini 4 Olahan Fermentasi yang Baik untuk Kesehatan, Ada Tempe

Baca Juga: Cegah Stroke hingga Turunkan Gula Darah, Ini Manfaat Jambu Biji yang Luar Biasa

11. Red Stardust

12. Black Scorpion

13. Red Devil

14. Splash of Wine

15. Infinity

16. Red Kujang

17. Tears of the Sun

18. Miss Mufet

19. White Knight

Baca Juga: Penderita Asam Urat Ketahuilah, Ini Pola Makan yang Benar dan Sehat Agar Tak Kambuh

Baca Juga: Nyeri Asam Urat Sembuh dengan 12 Pengobatan Rumahan Ini, Enak, Mudah dan Murah

20. Satria Baja Hitam

21. Nagoya

22. Mahesa Jenar

23. Pink Love

24. Srikandi

25. Carolyn Whorton

26. AC Antanu

27. Lance Whorton

28. Lay Thai

Baca Juga: Kumpulan Puisi Legendaris Chairil Anwar yang Menyentuh Hati

Baca Juga: Riza Patria Sebut Anies Sudah Negatif Covid-19, Belum Pastikan Kapan Kembali ke Balai Kota

29. Wild Fire

30. Dealova

31. Sexy Pink

32. Rain Heart

33. Kantung Semar

34. Rose Pink

35. Green Spider

36. Brandy Wine

Baca Juga: Riza Patria Sebut Anies Sudah Negatif Covid-19, Belum Pastikan Kapan Kembali ke Balai Kota

Baca Juga: Catat! Mensos Risma akan Salurkan Bansos BNPT, BLT, dan BST Mulai 4 Januari 2021

37. Pinky Boy

38. Batik Kediri

39. Baret

40. White Swan

41. Mirzani

42. Pink Symphony

43. Gingerland

44. Army

45. Totol-Totol

Baca Juga: Cara Mudah Membuat Kompos Teh yang Bisa Buat Tanaman Hias Tumbuh Subur dan Sehat

Baca Juga: Mengenal Tanaman Hias Blue Star Fern dan Cara Merawatnya, Diprediksi Populer di 2021

46. Red Flash

47. Red Blood

48. Mandova

49. Ace of Heart

50. Twist and Shout

51. Whorton Jaguar

52. Galaxy

53. Fannie Muson

54. White Queen

55. Jubilee

Baca Juga: Cantik Banget, Ini 7 Tanaman Hias Bonsai yang Cocok di Dalam Ruang, Ada Adenium hingga Akasia

Baca Juga: Hanya Gunakan Teknik Pemangkasan Tepat Ini, Janda Bolong Jadi Rimbun dan Semakin Banyak

56. Palagi

57. Ramlah

58. Balon

59. Red Ruffles

60. Dwi Warna

61. Pink Ratana

62. Garuda

63. Red Stone

64. White Jaguar

Baca Juga: Resmi! Gisel Jadi Tersangka Kasus Video Syur Bersama dengan Sosok Ini Usai Akui Perbuatan

Baca Juga: Mengenal Tanaman Hias Bonsai Kelapa yang Banyak Diminati, Unik Banget

65. Red Jaguar

66. Red Star

67. Three Color

68. Snow White

69. Hanoman

70. Red Stardust Import

71. Rasberry Moon

72. Liliput

73. Roro Kuning

Baca Juga: Bahan Murah Ini Ampuh Buat Tanaman Hias Aglonema Tumbuh Subur, Rimbun, dan Sehat

Baca Juga: 5 Jenis Tanaman Hias Termahal di Tahun 2020, Ada Aglonema, Monstera, hingga Anthurium

74. Keris Coklat

75. Julatreecon Tissue

76. Dark Choco

77. Pink Beauty

78. Arini

79. Lenova

80. Strawberry Star

81. Cranberry Star

82. Merie Moir

Dari banyak jenis tanaman keladi di atas, para pecinta tanaman sudah punya yang mana saja?***

(Aprilia Tri Wahyu Ningrum/Kabar Lumajang)

Editor: Aprilia Tri Wahyu Ningrum

Sumber: Kabar Lumajang


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah