Mengenal Jenis Hama dan Penyakit pada Tanaman Terong Serta Cara Pengendaliannya

- 9 Januari 2021, 11:13 WIB
Tanaman terong.
Tanaman terong. //unsplash/ @dancristianp

PORTAL PROBOLINGGO - Dalam melakukan budidaya tanaman apapun rasanya tidak bisa lepas dari gangguan hama maupun penyakit, termasuk tanaman terong.

Serangan hama dan penyakit pada tanaman terong dapat menimbulkan hal yang merugikan seperti pertumbuhan lambat, produktivitas menurun, gagal panen, atau yang lebih buruk, tanaman akan mati.

Supaya tidak terjadi hal yang merugikan saat membudidayakan tanaman terong, ada baiknya jika kita mengenal jenis-jenis hama dan penyakit yang dapat menyerang tanaman tersebut dan cara pengendaliannya.

Baca Juga: Buruan Borong! 8 Jenis Tanaman Hias Pakis yang Paling Banyak Diincar di Tahun 2021, Ada Pakis Suplir

Berikut ini adalah jenis hama dan penyakit yang sering menyerang tanaman terong serta cara pengendaliannya, sebagaimana dilansir PORTAL PROBOLINGGO dari situs cybex.pertanian.go.id:

Hama Tanaman Terong

1. Tungau (Tetranynichus spp)

Hama ini menyebabkan permukaan daun berbintik cokelat kehitaman serta daun akan berlubang dan layu, Cara untuk mengendalikan hama ini umumnya dilakukan dengan sanitasi lahan atau bisa juga dengan cara kimiawi yaiu dengan cara melakukan penyemprotan dengan insektisida sesuai dengan dosis yang dibutuhkan.

Baca Juga: 5 Tips Merawat Tanaman Hias Aglonema Supaya Cepat Beranak

Halaman:

Editor: Antis Sholihatul Mardhiyah


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah