Mudah dan Cepat, Begini 5 Cara Ampuh Membasmi Semut pada Tanaman Hias

- 13 Januari 2021, 20:45 WIB
Ilustrasi tanaman hias yang bebas dari semut.
Ilustrasi tanaman hias yang bebas dari semut. /Pexels/Madison Inouye

4. Menggunakan larutan pemutih

Agar semut-semut tidak terus berdatangan, letakkan kain yang telah direndam larutan pemutih pakaian pada jalur yang biasa dilewati semut.

Cara ini bertujuan untuk menghapus jejak semut dan mengusir semut agar tidak terus-menerus mendatangi tanaman.

5. Menggunakan tanaman anti semut

Beberapa tanaman seperti bawang putih, mint, aster, geranium, dan calendula dikenal sebagai tanaman yang mampu mengusir semut.

Baca Juga: Harga Melejit, Inilah 12 Jenis Philodendron yang Paling Banyak Diburu, Lengkap dengan Harganya

Tanamlah beberapa tanaman tersebut di halaman rumah atau di dekat tanaman yang diserang semut agar tidak ada lagi semut yang berdatangan.*** (Lulu Lukyani/PORTAL JEMBER)

Halaman:

Editor: Lulu Lukyani

Sumber: Portal Jember


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah