Resep Rolade Daging Sapi, Mudah dan Enak

- 18 Januari 2021, 11:56 WIB
Resep Rolade Daging Sapi.
Resep Rolade Daging Sapi. // Tangkapan layar youtube.com / TheHasanVideo /

 

PORTAL PROBOLINGGO - Rolade daging sapi bisa jadi salah satu daftar menu buat yang ingin menikmati weekend di Rumah. Kemudian digulung dengan tambahan bumbu sederhana, seperti garam, merica, dan pala.

Rolade daging sapi tidak hanya enak untuk dimakan, namun juga sarat akan gizi. Agar rolade berbentuk padat, dan tidak pecah, sebaiknya gunakan daging sapi has dalam, yang mengandung sedikit lemak di dalamnya.

Bisa menggunakan penggilingan daging, chooper, atau 2 buah pisau untuk menghaluskan daging sapi.

Baca Juga: Walaupun Berat, Apa Andin Akan Memaafkan Aldebaran? Ikatan Cinta Senin 18 Januari 2021

Dilansir PORTAL PROBOLINGGO dari berbagai sumber, berikut resep lengkapnya :

Bahan :

1. 2 sdm margarin untuk menumis
2. 1/2 buah bawang bombay, cincang kasar
3. 1 siung bawang putih (memarkan)
4. 1 buah paprika (potong dadu)
5. 1 buah wortel (potong dadu)
6. 1 sdt bumbu kari instan
7. 1 butir telur ayam
8. 1/2 sdt garam halus
9. 250 gram daging sapi

Baca Juga: Keren! Andin Sampaikan Pesan Tersirat Sikap Parenting yang Baik di Sinetron Ikatan Cinta

Halaman:

Editor: Antis Sholihatul Mardhiyah


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini