11 Faktor yang Bisa Meningkatkan Potensi Hamil Bayi Kembar Secara Aman dan Alami, dari Diet hingga Posisi Seks

- 21 Februari 2021, 08:15 WIB
Ilustrasi bayi kembar.
Ilustrasi bayi kembar. /Pixabay/1035352

Asam folat dan vitamin adalah dua nutrisi penting yang dibutuhkan ibu hamil untuk pertumbuhan dan perkembangan bayi dan juga untuk meningkatkan kesehatan sang ibu.

Baca Juga: Rasa Malas Sering Muncul? Coba Lakukan 9 Tips Ini, Mulai dari Konsisten Tepat Waktu Hingga Rajin Olahraga

Sebuah penelitian menunjukkan, suplemen yang tinggi asam folat dan multivitamin dapat meningkatkan potensi kehamilan kembar dibandingkan wanita yang tidak menerima suplemen tersebut.

8. Diet

Nutrisi bisa menjadi salah satu faktor penting untuk konsepsi anak kembar. Makanan tertentu seperti susu, kedelai, dan ikan, berpengaruh terhadap peningkatan kesuburan pria dan wanita.

Konsumsi makanan tersebut, menurut beberapa penelitian, dapat meningkatkan kemungkinan kehamilan kembar. Meski begitu, tetap perlu faktor lain untuk mendukung peningkatan potensi tersebut.

Baca Juga: Harga Mobil Bekas Daihatsu Ayla di DKI Jakarta Februari 2021, Banyak yang Di Bawah Rp100 Juta

9. Teknologi reproduksi

Wanita yang menjalani metode perawatan kesuburan memiliki peluang lebih besar untuk hamil anak kembar. Metode ini tidak berdasarkan faktor alami tetapi cara terencana untuk hamil anak kembar.

10. Mengonsumsi obat herbal

Halaman:

Editor: Mohammad Syahrial

Sumber: Portal Jember


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah