4 Manfaat Bercocok Tanam di Rumah, Salah Satunya Bisa Jadi Tambahan Penghasilan

- 30 Maret 2021, 20:52 WIB
 Ilustrasi tanaman cabai di pekarangan
Ilustrasi tanaman cabai di pekarangan /pixabay.com/JillWellington

4. Mempercantik Halaman Rumah

Selain sayur, tanaman obat, dan buah-buahan, beberapa tanaman bunga atau tanaman hias juga bisa ditanam di pekarangan rumah.

Dengan penataan dan posisi yang benar, maka rumah akan tampak lebih indah dan asri.

Sebagai informasi, untuk yang tidak memiliki pekarangan rumah atau hanya memiliki pekarangan berukuran kecil, tanamlah tanaman-tanaman yang tidak memakan banyak tempat dan cenderung bisa ditanam di halaman rumah seperti kecambah, cabai, seledri, bawang, dan selada.***

Halaman:

Editor: Antis Sholihatul Mardhiyah


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini