5 Kebiasaan Buruk Saat Bulan Puasa yang Wajib Dihindari Bagi Penderita Maag

- 16 April 2021, 20:40 WIB
Simak penjelasan dokter perihal perbedaan penyakit gerd dengan maag, agar puasa Ramadhan dapat berjalan dengan lancar.*
Simak penjelasan dokter perihal perbedaan penyakit gerd dengan maag, agar puasa Ramadhan dapat berjalan dengan lancar.* /PIXABAY/derneuemann

Masalahnya, makan terlalu banyak saat perut kosong selama lebih dari 10 jam akan membuat tubuh kita terkejut.

Alhasil, pencernaan akan kesulitan mencerna makanan, sehingga membuat perut terasa sakit dan begah.

Ini juga bisa membuat kita terkena masalah pencernaan yang lebih serius, lo.

Jadi, pastikan berbuka dengan sedikit makanan, beri jeda waktu, lalu makan lagi sedikit demi sedikit hingga perut terasa kenyang.

2. Langsung Tidur Setelah Makan

Pastikan setelah makan tetap pada posisi tegak atau duduk dan tidak berbaring kurang lebih satu hingga dua jam setelah makan.

Seberapa lelah dan kantuknya kita sehabis berbuka puasa, sebisa mungkin jangan tidur, ya!

Hal ini dikarenakan tidur justru akan membuat makanan dan minuman yang telah kita konsumsi saat berbuka kesulitan untuk dicerna oleh tubuh.

Kalau sudah begini, siap-siap kena masalah pencernaan yang membuat kita tidak nyaman berpuasa di hari berikutnya.

Baca Juga: Kunci Jawaban Tema 6 Kelas 5 SD/MI, Halaman 147, 148, 149, 150 Subtema 3 Pengaruh Kalor Terhadap Kehidupan

Halaman:

Editor: Jati Kuncoro


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah