Kenali 3 Tanda Aglaonema Terlalu Banyak Disiram, Berikut Solusinya

- 18 April 2021, 14:15 WIB
Aglaonema.
Aglaonema. /unsplash/david clode

Apabila tanaman Aglaonema ditempatkan diteras rumah dan tidak kena sinar matahari, penyiraman seminggu sekali cukup. Namun bila diletakkan didalam green house dibawah pelindung paranet yang sepanjang hari menerima sinar matahari, penyiraman bisa dilakukan seminggu 2 kali. Hal ini juga tergantung musim, apabila musim hujan cek sesuai dengan kondisi media tanamnya.***

Halaman:

Editor: Antis Sholihatul Mardhiyah


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

x