Daftar Negara Asia Utara dan Ibukotanya, Lengkap dengan Pemimpin Negaranya

- 14 Februari 2021, 14:02 WIB
Ilustrasi Bendera Kazakhstan di Asia Utara
Ilustrasi Bendera Kazakhstan di Asia Utara /

PORTAL PROBOLINGGO - Asia Utara merupakan bagian dari benua Asia yang dinaungi oleh lima negara hasil pecahan Uni Soviet.

Meskipun sangat berdekatan, tapi Rusia dan sebagian pecahannya yang berada di wilayah barat menurut banyak referensi termasuk ke dalam Benua Eropa.

Beberapa pelajaran di sekolah mungkin akan menanyakan ibukota dari negara-negara di Asia Utara.

Dikutip dari berbagai sumber, berikut daftar negara-negara di Asia Utara berikut ibukota dan pemimpin negaranya.

Baca Juga: Berikut Ini Cara Mendaftar CPNS 2021, Lengkap dengan Daftar Persyaratannya

Baca Juga: Tanggapi Tudingan Din Syamsudin Radikal, Ketua MUI Cholil Nafis: Yang Menuduh Itu yang Tak Paham Gerakan Islam

1. Kazakhstan, ibukota di

Ibukota: Astana

Pemimpin Negara: Presiden Kassym-Jomart Tokayev


2. Kirgizstan

Ibukota: Bishkek

Pemimpin Negara: Presiden Sadir Japarov

Baca Juga: Ramalan Zodiak Asmara, 14 Februari 2021: Libra Menerima Nasihat, Taurus Didekati Orang

Baca Juga: Korea Selatan Jadi Negara dengan YouTuber Sukses Terbanyak di Dunia, Mengalahkan AS dan India


3. Tajikistan

Ibukota: di Kota Dushanbe.

Pemimpin Negara: Presiden Emomali Rahmon


4. Turkmenistan

Ibukota: Asghabat

Pemimpin Negara: Presiden Gurbanguly Berdimuhamedow

Baca Juga: 14 Februari 2021 Hanya Valentine? Simak 2 Peringatan Penting bagi Bangsa Indonesia Berikut

Baca Juga: Ramalan Zodiak Asmara, 14 Februari 2021: Libra Menerima Nasihat, Taurus Didekati Orang


5. Uzbekistan

Ibukota: Tashkent

Pemimpin Negara: Presiden Shavkat Mirziyoyev.***

 

Editor: Dharmawan Ashada


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini