Berikut Ini Cara Mendaftar CPNS 2021, Lengkap dengan Daftar Persyaratannya

- 14 Februari 2021, 13:04 WIB
Ilustrasi PNS.
Ilustrasi PNS. /Pexels.com/Ketut Subiyanto

 

PORTAL PROBOLINGGO - Seleksi CPNS 2021 akan digelar pada Maret 2021. Kouta CPNS 2021 dan PPPK 2021 atau P3K 2021 terbilang cukup besar, yaitu sekitar 1,3 juta orang.

Untuk dapat terdaftar sebagai peserta CPNS 2021 di link sscn.bkn.go.id, pendaftar terlebih dahulu harus memiliki sejumlah persyaratan CPNS 2021 agar lolos seleksi.

Untuk mendaftar pada laman SSCN yang merupakan panitia pendaftaran CPNS 2021, masyarakat dapat mengakses link sscn.bkn.go.id untuk kemudian melakukan pendaftaran.

Baca Juga: Jadwal dan Syarat Pendaftaran CPNS 2021, akan Dibuka Mulai Maret

Pada sistem di sscn.bkn.go.id pelamar diwajibkan memiliki akun atau terdaftar di sistem.

Bagi yang pernah mengikuti seleksi CPNS di tahun-tahun sebelumnya, NIK seharusnya sudah terdaftar di sscn.bkn.go.id, sehingga tinggal melakukan login.

Namun untuk yang belum terdaftar NIK di link sscn.bkn.go.id harus terlebih dahulu melakukan registrasi.

Berikut tahapan pendaftaran setelah masuk ke link sscn.bkn.go.id.

Halaman:

Editor: Hari Setiawan


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

x