Resep Tumis Kangkung Belacan, Praktis dan Nikmat Untuk Makan Bersama Keluarga

- 8 Desember 2020, 09:00 WIB
 Tumis Kangkung
Tumis Kangkung /Pixabay/.*/Pixabay



PORTAL PROBOLINGGO - Kangkung merupakan sayuran yang cukup populer di kalangan masyarakat Indonesia.

Harga yang terjangkau dan mudah ditemui di pasar menjadi alasan kangkung banyak diminati.

Sebagai sayuran yang identik dengan ditumis, kangkung belacan menjadi rekomendasi masakan berbahan kangkung yang bisa dicoba di rumah.

Baca Juga: Piala AFF Mundur Hingga Akhir Tahun Depean, Iwan Bule: Target PSSI Meraih Juara

Berikut PORTAL PROBOLINGGO akan bagikan bahan dan langkah-langkah membuat tumis kangkung belacan.

Bahan Utama:

- 200 gram kangkung, siangi

- 2 cm jahe, geprek 

- 1 sendok makan saus tiram

- 3 lembar daun salam

Halaman:

Editor: Antis Sholihatul Mardhiyah


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x