Cara Mengatasi Asam Urat Hanya Pakai Bawang Merah dan Asam Cuka, Resep Ampuh dan Sudah Terbukti

- 5 Januari 2021, 11:56 WIB
Ilustrasi penyakit asam urat.
Ilustrasi penyakit asam urat. /Pixabay/andreas160578

PORTAL PROBOLINGGO - Asam urat merupakan salah satu jenis penyakit nyeri yang umumnya sering terjadi pada orang dewasa hingga lanjut usia.

Jika Anda mengalami penyakit asam urat, jangan pernah sepelekan penyakit ini. Jika disepelekan justru akan berbahaya bagi tubuh Anda.

Penyakit asam urat sendiri terjadi pada tubuh yang berbentuk kristal-kristal merupakan hasil akhir dari metabolisme purin.

Purin yang yang berasal dari makanan tersebutlah lalu diubah oleh tubuh secara alami menjadi penyebab asam urat.

Baca Juga: Ini Gejala Asam Urat yang Patut Diwaspadai, dari Asam Urat Akut hingga Kronis

Baca Juga: Nyeri Asam Urat Sakit Luar Biasa? Ini Obat Peredanya dari Kimia hingga Herbal dan Pantangan Makanan

Dikutip PortalpProbolinggo.com dari Kabar Lumajang berjudul Resep Bawang merah dan Asam Cuka untuk Obati Asam Urat, Mudah, Murah dan Sudah Terbukti Manjur

Asam urat yang tidak terpakai oleh tubuh akan dikeluarkan secara alami sebagian besar melalui ginjal (urin) dan sebagian kecil melalui saluran cerna (feses).

Asam urat bisa menjadi penyakit yang berbahaya jika produksi asam urat berlebihan atau ketika ginjal tidak mampu mengeluarkan asam urat melalui urin.

Halaman:

Editor: Aprilia Tri Wahyu Ningrum

Sumber: Kabar Lumajang


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah