5 Manfaat Asparagus untuk Kesehatan, Salah Satunya Mampu Mencegah Kanker

- 29 Januari 2021, 13:55 WIB
Asparagus.
Asparagus. /Pixabay/Pezibear

PORTAL PROBOLINGGO - Asparagus merupakan salah satu sayuran yang jarang diketahui di Indonesia. Namun sayur ini sangat terkenal di banyak negara.

Asparagus dapat ditemui dalam berbagai warna seperti putih, hijau dan ungu. Nutrisi yang terkandung pun tak kalah banyak dari sayur lainnya.

Melansir Medical News Today, nutrisi dalam asparagus dapat memberikan banyak manfaat bagi kesehatan.

Baca Juga: Keren! Mama Rosa dan Al Sampaikan Pesan Tersirat Hubungan Baik Orang Tua dan Anak di Ikatan Cinta

Menurut United States Department of Agriculture (USDA), dalam 134 gram asparagus mentah, mengandung banyak nutrisi.

Adapun nutrisinya yakni Karbohidrat, Serat, Protein, Kalisum, Besi, Nagnesium, Fosfor, Kalium, Seng, Mangan, Kolin, Selenium, Folat, Betaine, Beta karoten, Lutein dan zeaxanthin juga Vitamin A, B, C, E, K serta Antioksidan.

Berikut 5 manfaat sayur asparagus bagi kesehatan.

Baca Juga: Agar Anggrek Tetap Cantik dan Subur, Perhatikan 4 Hal Ini Saat Menyiram

1. Kesehatan pencernaan

Halaman:

Editor: Antis Sholihatul Mardhiyah

Sumber: Medical News Today


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x