Cara Menanam Nanas di Pot dengan Mudah Sesuai Petunjuk Kementerian Pertanian

- 14 Februari 2021, 19:18 WIB
Ilustrasi nanas.
Ilustrasi nanas. //Pixabay/pineapplesupplyco

PORTAL PROBOLINGGO - Menanam nanas di pot ternyata sangatlah mudah dan dapat dilakukan sendiri di rumah.

Nanas merupakan salah satu buah yang banyak penggemarnya karena memiliki rasa manis asam yang segar.

Nanas juga dapat diolah menjadi berbagai olahan seperti selai nanas hingga jus nanas.

Baca Juga: Lowongan Kerja Pemerintahan Februari 2021, Dinas Kebudayaan dan Pariwisata DKI Jakarta Buka Kesempatan Kerja

Di musim pandemi seperti ini, membudidayakan nanas dapat menjadi kegiatan yang menyenngkan sekaligus menguntungkan.

Apalagi nanas dapat dibudidayakan di dalam pot sehingga tak memerlukan pekarangan luas untuk tumbuh.

Nanas adalah salah satu buah tropis yang cukup digemari karena mengandung banyak vitamin.

Baca Juga: Dialami Oleh Kak Seto, Inilah Penyebab dan Gejala Kanker Prostat yang Wajib Kamu Waspadai

Berikut langkah-langkah mudah menanam buah nanas dalam pot, seperti dilansir PORTAL PROBOLINGGO dari Pikiranrakyat-Tasikmalaya.com "Tidak Repot, Begini Cara Mudah Tanam Nanas dalam Pot!" yang melansir dari instagram resmi Kementerian Pertanian.

Halaman:

Editor: Lia Damayanti

Sumber: PR Tasikmalaya


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini