8 Makanan Ini Bisa Meningkatkan Kinerja Otak, Salah Satunya Alpukat

- 18 Oktober 2020, 12:44 WIB
Ilustrasi Alpukat.
Ilustrasi Alpukat. /Pexels

PORTAL PROBOLINGGO - Pola makan sehat secara keseluruhan sangat penting supaya tubuh bisa mendapatkan nutrisi yang seimbang.

Beberapa hasil penelitian juga menunjukkan bahwa makanan tertentu bisa meningkatkan kinerja otak.

Makanan apa sajakah itu? Berikut adalah daftar 8 makanan yang baik untuk kinerja otak yang dilansir PORTAL PROBOLINGGO dari laman Healthline.

Baca Juga: BLACKPINK Tunjukkan Sisi Manisnya di Running Man, Rose Jadi Pengkhianat

1. Buah Beri

Buah beri kaya akan berbagai senyawa yang dapat membantu meningkatkan kinerja akademis dan melindungi kesehatan otak.

Buah beri, termasuk blueberry, stroberi, dan blackberry, mengandung senyawa flavonoid yang tinggi yang disebut antosianin.

Antosianin dipercaya dapat meningkatkan kinerja mental dengan meningkatkan aliran darah ke otak Anda, melindungi dari peradangan, dan meningkatkan jalur sinyal tertentu yang meningkatkan produksi sel saraf otak.

Sejumlah penelitian pada manusia telah menunjukkan bahwa asupan buah beri secara rutin dan tidak berlebihan dapat memengaruhi fungsi otak.

Halaman:

Editor: Hari Setiawan

Sumber: Healthline


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah