Pernah Dipenjara Bersama Habib Rizieq, Munarman Akui Banyak Belajar dari Imam Besar FPI

- 12 Desember 2020, 20:00 WIB
Habib Rizieq Shihab.
Habib Rizieq Shihab. /ANTARA FOTO/Hafidz Mubarak A/foc

Munarman dan Habib Rizieq sempat ditahan di Polda, kemudian dipindahkan ke lapas terbuka yang diperuntukkan bagi tahanan yang sudah melewati asimilasi.

Baca Juga: Buya Yahya Ungkap Tujuan Sebenarnya dari Habi Rizieq dan FPI, Minta Presiden Jokowi Lakukan Hal Ini

Selama menghabiskan waktu di penjara bersama Habib Rizieq, Munarman mengaku bahwa ia banyak berdikusi tentang berbagai hal.

Ia pun mengatakan bahwa Habib Rizieq banyak memberikan ilmu, terutama ilmu-ilmu agama, mulai dari praktik ibadah hingga persoalan mazhab.

“Jadi, diskusi itu siang, malam, subuh,” ujar Munarman.

Setelah keluar dari penjara, Habib Rizieq pun menawarkan Munarman untuk beraktivitas di lingkungan FPI.

Sejak tahun 2009, Munarman mulai terlibat dengan aktivitas FPI dan menjabat sebagai Ketua Bidang Nahi Munkar.***(Lulu Lukyani/Portal Jember)

Halaman:

Editor: Lulu Lukyani

Sumber: Portal Jember


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

x