CPNS 2021 Lulusan SMA dan SMK, Intip Formasi dan Cara Daftarnya, Ada Kemenkumham hingga Kemendikbud

- 14 Februari 2021, 14:34 WIB
Ilustrasi PNS.
Ilustrasi PNS. /Pexels.com/Ketut Subiyanto

Baca Juga: Korea Selatan Jadi Negara dengan YouTuber Sukses Terbanyak di Dunia, Mengalahkan AS dan India

“Dokumen yang sudah diunggah masih dapat diganti selama Anda belum klik ‘Akhiri Pendaftaran’,” tulis pihak SSCN BKN.

Berikut ini cara daftar CPNS 2021 melalui portal SSCASN:

1. Pelamar CPNS 2021 mengakses portal SSCASN di https://sscasn.bkn.go.id
2. Pelamar membuat akun terlebih dahulu dengan klik menu Registrasi
3. Masukkan Nomor Induk Kependudukan (NIK) dan Nomor Kartu Keluarga (No. KK) atau NIK Kepala Keluarga (NIK KK)

4. Lengkapi data diri seperti Nama tanpa gelar, tempat tanggal lahir, jenis kelamin, e-mail, password, dan pertanyaan pengamanan
5. Unggah pas foto berlatar belakang merah
6. Cetak Kartu Informasi Akun

Untuk informasi resmi terkait pembukaan pendaftaran CPNS 2021, Anda bisa mengaksesnya melalui website SSCN BKN.(Ratna Padya Rohani/Pikiranrakyat-bandungraya.com)***

Halaman:

Editor: Lia Damayanti

Sumber: PR Bandung Raya


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini