Ternyata Kayu Manis Dapat Turunkan Gula Darah serta Lawan Diabetes, Simak Penjelasannya Disini

- 22 Desember 2020, 20:25 WIB
Manfaat kayu manis bantu menurunkan gula darah dan melawan diabetes
Manfaat kayu manis bantu menurunkan gula darah dan melawan diabetes /Pixabay

 

PORTAL PROBOLINGGO - Kayu manis adalah salah satu rempah-rempah yang sangat mudah dijumpai di Indonesia.

Kayu manis telah lama dikenal sebagai rempah yang memiliki banyak manfaat bagi kesehatan selain dari fungsinya untuk makanan dan minuman.

Kayu manis juga memiliki aroma yang khas dan banyak disukai ini orang.

Baca Juga: Resep Lodeh Sayur Labu Siam atau Bisa Diganti Sayur Lain, Mudah dan Enak

Kayu manis sering dijadikan sebagai taburan kue serta taburan minuman.

Dilansir PORTAL PROBOLINGGO dari Ringtimes Banyuwangi "Kayu Manis Bantu Menurunkan Gula Darah dan Melawan Diabetes, Simak Penjelasannya", diabetes adalah penyakit yang ditandai dengan gula darah tinggi yang tidak normal. Pada dasarnya, kayu manis bisa digunakan untuk membantu menurunkan gula darah dan melawan diabetes.

Kayu manis merupakan bumbu yang biasa digunakan dan ditambahkan ke dalam hidangan manis atau gurih di seluruh dunia.

Baca Juga: Mengenal Kaktus Tulang Ikan, Tanaman Hias yang Akan Populer di 2021 Lengkap dengan Perawatannya

Kayu manis memberikan banyak manfaat bagi kesehatan, termasuk kemampuan untuk menurunkan gula darah dan melawan diabetes.

Halaman:

Editor: Lia Damayanti

Sumber: Ringtimes Banyuwangi


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

x