Sebabkan Penuaan Dini hingga Stroke, Ini 6 Kebiasaan yang Akan Membuat Wanita Menyesal

- 28 Desember 2020, 20:00 WIB
6 Kebiasaan Ini Buat Perempuan Menyesal, Sebabkan Serangan Jantung Hingga Stroke:*
6 Kebiasaan Ini Buat Perempuan Menyesal, Sebabkan Serangan Jantung Hingga Stroke:* / Pixabay/Sasin Tipchai

Hal inilah yang menimbulkan berbagai masalah kesehatan dikemudian hari, mulai dari masalah ringan hingga penyakit kronis seperti penuaan dini bahkan stroke.

Seperti yang dilansir oleh Ringtimesbanyuwangi.com dari laman healthline pada 25 Desember 2020, berikut adalah 6 kebiasaan buruk yang menimblukan berbagai macam risiko yang mengancam kesehatan wanita dikemudian hari.

1. Begadang

Tidur memberi tubuh Anda kesempatan untuk menyegarkan dan meregenerasi sel.

Suatu studi menunjukkan bahwa kualitas tidur yang buruk berkaitan dengan peningkatan tanda-tanda penuaan dini pada kulit dan berkurangnya fungsi pelindung kulit.

Tak hanya itu, kebiasaan sering begadang juga menimbulkan beragam risiko penyakit berbahaya seperti serangan jantung secara tiba-tiba hingga gagal ginjal.

Baca Juga: Nyeri Asam Urat Reda dengan Ramuan Kunyit, Ini Penjelasan Beserta Cara Raciknya

Baca Juga: 3 Media Tanam Alokasia Ini Ampuh Bikin Daun Jadi Cepat Rimbun dan Segar Terus

2. Paparan sinar matahari

Paparan sinar UV yang menembus kulit akan merusak DNA di sel kulit perempuan, yang pada akhirnya menyebabkan keriput.

Halaman:

Editor: Lia Damayanti

Sumber: Ringtimes Banyuwangi


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah