Tak Boleh Konsumsi Gula, Inilah 5 Pemanis yang Aman Dikonsumsi Penderita Diabetes

- 25 Januari 2021, 18:45 WIB
Gula pasir.
Gula pasir. /Pixabay/Bru_nO

Pemanis alternatif ini tahan panas, sementara banyak pemanis buatan lainnya yang bisa kehilangan rasa pada suhu tinggi.

Oleh sebab itu, sukralosa banyak digunakan untuk membuat kue yang bebas gula dan aman untuk penderita diabetes.

4. Aspartam

Aspartam merupakan pemanis buatan yang rasanya sekitar 200 kali lebih manis daripada gula. Tidak seperti sukralosa, aspartam bisa rusak pada suhu tinggi.

Baca Juga: Inilah 4 Jenis Air yang Sering Digunakan untuk Menyiram Tanaman Hias, Mana yang Lebih Baik?

Perlu diketahui bahwa aspartam tidak aman untuk orang dengan kelainan genetik langka yang disebut sebagai fenilketonuria.

5. Sakarin

Terakhir, ada sakarin yang merupakan salah satu pemanis buatan yang populer dan sudah banyak tersedia di pasaran.

Baca Juga: Mesut Ozil Resmi Berlabuh di Klub Impian Masa Kecilnya, Fenerbahce.

Lebih dari 30 penelitian telah mendukung keamanan konsumsi sakarin. National Institutes of Health pun tak lagi menggolongkan sakarin sebagai  pemanis yang berpotensi memicu kanker.*** (Mohammad Syahrial/PORTAL JEMBER)

Halaman:

Editor: Mohammad Syahrial

Sumber: Portal Jember


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini