Wajib Tahu! 6 Diet Populer Ini Justru Berbahaya Bagi Kesehatan Tubuh, Nomor 1 Banyak Diminati Orang-orang

- 24 April 2021, 19:40 WIB
Ilustrasi menu diet.
Ilustrasi menu diet. /Pixabay/silviarika

4. Diet Vegan Olahan

Diet murni berbasis tanaman dapat mendukung kesehatan yang optimal.

Namun, beralih dari daging ke vegan tentu membutuhkan pergeseran penting dan pilihan makanan yang tepat.

Akibatnya, banyak dari mereka yang menjalankan diet ini mengganti daging menjadi makanan vegan dalam kemasan yang seringkali mengandung bahan olahan, seperti biji-bijian, gula tambahan, serta minyak yang dapat menyebabkan peradangan, dan merupakan awal sebagian besar penyakit.

Jika memilih produk berbasis vegan, sebaiknya mengonsumsi tanaman sehat dan melengkapi vitamin dan mineral yang mungkin kurang dari diet.

Baca Juga: Kunci Jawaban Tema 9 Kelas 4 Subtema 3 : Pelestarian Kekayaan Sumber Daya Alam di Indonesia, Halaman 136

5. Diet militer

Diet militer melibatkan beberapa makanan yang sama berulang kali sambil berpegang pada asupan kalori yang kurang.

Diet militer biasanya mengonsumsi 800 hingga 1.100 kalori beberapa hari dalam seminggu.

Pendukung diet ini mengklaim bahwa seseorang dapat kehilangan hingga 4,5 kg dalam waktu kurang dari satu minggu.

Halaman:

Editor: Dharmawan Ashada

Sumber: Jurnal Palopo


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini